Latihan Soal Teknologi Layanan Jaringan Bab 1-3 (kls 12)
Assalamualaikum Wr.Wb
Selamat datang kembali para pencari ilmu:)
Kali ini kita publish latihan soal untuk bab Ekstensi dan Dial Plan Server Softswitch serta Firewall pada jaringan VoIP.
Mari kita simak...
1.Setiap ekstensi memiliki komponen dan tahapan perintah yang tersimpan didalam file konsigurasi...
a. Context
b. Priority
c. File extensions.conf
d. Command
e. Parameter
Jawaban: c
2. Dibawah ini yang termasuk fungsi dari Session Initiation Protocol(SIP) adalah...
a. Merencanakan
b. Merakit
c. Memblokir
d. Memodifikasi
e. Menyalin
Jawaban: d
3. Media Gateway Control Protocol(MGCP) lebih sering digunakan untuk mengontrol...
a. Call message
b. Call waiting
c. Titik komunikasi diVoIp
d. Call bairing
e. Call saving
Jawaban: c
4.Protokol yang digunakan untuk mendeskripsikan sesi multimedia adalah...
a. Media Gateway Control Protocol(MEGACP)
b. Real Time Transport Protocol(RTP)
c. Session Description Protocol(SDP)
d. Analog Telepon Adapter(ATA)
e. Sistem Control Unit(SCU)
Jawaban: a
5. Guna mengatur apa yang harus dilakukan untuk melakukan panggilan (call) ke sebuah nomor tertentu diperlukan...
a. Autentifikasi
b. Dial plan
c. Enum
d. Pc
e. Linux
Jawaban: a
6. Protokol yang digunakan untuk inisiasi,modifikasi,dan terminasi sesi komunikasi VoIp yaitu...
a. Sip
b. Ip
c. H.323
d. Tcp/Ip
e. RTP
Jawaban: a
7. Pertukaran data anatar pengguna pada sesi multimedia bisa meliputi...
a. Suara,video,dan frekuensi
b. Suara,video,dan protokol
c. Suara,video,dan signal
d. Suara,video,dan virus
e. Suara,video,dan teks
Jawaban: e
8. Suatu alat yang bekerja pada jaringan VoIP disebut juga...
a. Softswitch
b. VoIP
c. Internet
d. Hub
e. PBX
Jawaban: a
9. Beberapa aplikasi tidak boleh melebihi dari persyaratan, yaitu 1-5% tergantung kepada layanannya yaitu nilai...
a. Delay Variation
b. Information Loss
c. Mean Opinion Score(MOS)
d. Echo Concelation
e. Post Dial Delay
Jawaban: b
10. Layanan dan aplikasi softswitch yang merupakan bagian jaringan yang berfungsi untuk memberikan fungsi-fungsi dari Operation System Support(OSS) yaitu...
a. Call control
b. Signaling plane
c. Service/Application plane
d. Transport plane
e. Management plane
Jawaban: e
11. Cara mengonfigurasi dial plan, yaitu dengan cara mengetik...
a. nano/etc/aterisk/extentions.conf
b. nano/etc/dialplan/extentions.conf
c. nano/etc/software/extentions.conf
d. nano/etc/config/extentions.conf
e. nano/etc/dial config/extentions.conf
Jawaban: a
12. Perintah "exten=>101,2, Hangup -->>"dapat dilakukan setelah menggunakan...
a. Hang Up
b. Setelah Hang Up dilakukan time out
c. Dial
d. VoIP
e.PBX
Jawaban: c
13. Context=default dalam konfigurasi server softswitch digunakan untuk perintah...
a. nama web server
b. nama context user
c. nama context standart
d. login password
e. default port untuk SIP
Jawaban: e
14. Salah satu perangkat dalam softswitch, yaitu...
a. Media Gateway Controller(MGC)
b. Ip Address
c. Control panel
d. Signal
e. Ups
Jawaban: a
15. Sebuah sistem atau perangkat yang memberi otorisasi pada lalu lintas jaringan komputer yang dianggap aman untuk melaluinya dan melakukan pencegahan terhadap jaringan yang tidak aman adalah...
a. dial up
b. Ip address
c. Dialplan
d. Firewall
e. Virus
Jawaban: d
16. Kriteria berikut yang dilakukan firewall dalam pemerolehan paket data atau tidak, kecuali...
a. Semua jaringan komunikasi melewati firewall
b. Alamat IP dari komputer sumber
c. Port Tcp/UDP sumber dari sumber
d. Alamat IP dari komputer tujuan
e. Port TCP/UDP tujuan data pada komputer tujuan
Jawaban: a
17. Manfaat firewall sebagai filter juga digunakan untuk...
a. Menjaga informasi rahasia
b. Memodifikasi paket data
c. Akurasi data
d. Ketersediaan sistem
e. Mencegah lalu lintas tertentu mengalir ke subnet jaringan
Jawaban: e
18. Yang bukan termasuk macam-macam teknologi dalam firewall dibawah ini yaitu...
a. Service Control
b. Direction Control
c. Control
d. User Control
e. Behavior Control
Jawaban: c
19. Dibawah ini yang termasuk kerugian menggunakan firewall yaitu...
a. firewall dapat menerapkan suatu kebijaksanaan sekuritas
b. firewall digunakan untuk membatasi penggunaan sumber daya informasi
c. firewall merupakan fokus dari segala keputusan sekuritas
d. firewall tidak dapat melindungi network
e. firewall dapat mencatat segala aktivitas yang berkaitan dengan alur data
Jawaban: d
20. Firewall terdiri atas beberapa komponen software yang terdiri atas sebuah bastion host dan dua router packet filtering yaitu...
a. Screened host firewall
b. Screened subnet firewall
c. Dual homed gateway firewall
d. Demilitarizes Zone(DMZ)
e. Packet-Filtering firewall
Jawaban: a
21. Ekstensi dan dial plan server dapat dianalogikan seperti PABX. Ekstensi adalah...
a. Server Voip
b. Receiver Voip
c. Client Voip
d. Sender Voip
e. Client/Server
Jawaban: c
22. Berikut yang bukan komponen yang membangun tahapan perintah extensions atau commond line adalah
a. Priority
b. Line
c. Context
d. Command
e. PBX
Jawaban: b
23. Yang membedakan interaksi dial plan dari satu grup dengan grup yang lain adalah..
a. Context
b. Paramater
c. Command
d. Ekstensions
e. PBX
Jawaban: a
24. Suatu ukuran yang harus diberikan kepada sebuah command adalah pengertian dari..
a. Parameter
b. Priority
c. Context
d. Ekstensions
Jawaban: a
25. Protokol yang digunakan untuk inisiasi, modifikasi, dan terminasi sesi komunikasi VoIP adalah..
a. H.323
b. TCP/IP
c. Megaco/H.248
d. SIP
e. IP
Jawaban: d
26. Suatu platform jaringan akses yang berfungsi sebagai gateway yang memberikan layanan triple play adalah..
a. Splitter
b. Distribution Point
c. Multi Service Access Node
d. Softswitch
e. Dialplan
Jawaban: c
27. Berikut yang termasuk kelebihan VoIP adalah..
a. Variasi penggunaan sambungan
b. Memungkinkan digabung dengan jaringan telepon lokal
c. Biaya mahal untuk sambungan langsung jarak jauh
d. Konfigurasi khusus
e. Tidak melindungi network
Jawaban: b
28. Nilai information loss untuk beberapa aplikasi tidak boleh melebihi dari persyaratan,yaitu
a. 1-5%
b. 1-10%
c. 3-5%
d. 1-4%
e. 2-5%
Jawaban: a
29. Yang bukan merupakan batas nilai perangkat dalam softswitch adalah..
a. Echo Cancelation
b. Information Loss
c. Cancel call waiting
d. One-Way delay
e. Post Dial Delay
Jawaban c
30. Fitur pada softswitch yang memungkinkan seorang pelanggan untuk mengadakan konferensi melalui telepon lebih dari dua orang,baik terminating call maupun originating call adalah..
a.Centrex
b. Call Waiting
c. Abbreviated Dialing
d. Conference call
e. Call forwading
Jawaban: d
31. Yang bukan tahap tahap konfigurasi pada sistem operasi Briker supaya bekerja dengan baik yaitu..
a. Konfigurasi trunk
b. Konfigurasi IP
c. Konfogurasi SIP account
d. Konfig video call
e. Konfig outbound routes
Jawaban: b
32. Berikut yang bukan Layanan dan aplikasi Softswitch adalah
a. Call control dan Signaling Plane
b. Service/Application Plane
c. Management Plane
d. Transport Plane
e. Briker
Jawaban: e
33. Hardware pada softswitch yang dikembangkan secara terpisah disebut..
a. MGC
b. MG
c. Access Gateway
d. MGCP
e. CLIR
Jawaban: b
34. Bag jaringan yang berfungsi untuk memberikan fungsi2 dari Operating System Support(OSS) adalah..
a. Transport Plane
b. Call Control dan Signaling Plane
c. Elastix
d. Management Plane
e. Apllication Plane
Jawaban: d
35. Yang bukan kriteria yang dilakukan firewall apakah memperbolehkan paket data mengalir atau tidak, yang bukan adalah..
a. Alamat ip dari komputer sumber
b. Port TCP/UDP sumber dari sumber m
c. Alamat ip dari komputer server
d. Informasi dari header yang disimpan dalam paket data
e. Port TCP/UDP tujuan data pada komputer tujuan
Jawaban : c
36. Salah satu manfaat firewall untuk mencegah pengguna berbagi file dan bermain main di jaringan adalah..
a. Sebagai filter
b. Sebagai akurasi data
c. Menjaga informasi rahasia
d. Memodifikasi paket data
e. Sebagai pelindung data
Jawaban : a
37. Sebuah metode firewall yang dikenal sebagi firewall dinamis adalah...
a. Packet Filtering
b. Inspeksi Stateful
c. Packet Akurasi data
d. NAT
e. Packet Dinamic
Jawaban : b
38. Firewall dalam jaringan komluter memiliki arsitekstur. Ada berapa arsitekstur itu?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 1
e. 6
Jawaban : b
39. Teknologi firewall yang berdasarkan arah dari berbagai permintaan terhadap layanan yang akan dikenali dan diizinkan melewati firewall disebut..
a. User control
b. Service Control
c. Behavior Control
d. Direction Control
e. Admin Control
Jawaban : d
40. Firewall banyak dipasang untuk FTP sehingga setiap lalu lintas data dikendalikan oleh firewall adalah salah satu fungsi firewall, yakni..
a. Sebagai pos keamanan jaringan
b. Mencatat aktivitas pengguna
c. Mencegah modifikasi data pihak lain
d. Memodifikasi paket data yang datang
e. Mencegah informasi berharga bocor tanpa sepengetahuan
Jawaban : e
Semoga bermanfaat :)
Tunggu postingan kami selanjutnya..
*Untuk hal-hal yang ingin ditanyakan bisa follow dan hubungi ig @ragildes_an
Selamat datang kembali para pencari ilmu:)
Kali ini kita publish latihan soal untuk bab Ekstensi dan Dial Plan Server Softswitch serta Firewall pada jaringan VoIP.
Mari kita simak...
1.Setiap ekstensi memiliki komponen dan tahapan perintah yang tersimpan didalam file konsigurasi...
a. Context
b. Priority
c. File extensions.conf
d. Command
e. Parameter
Jawaban: c
2. Dibawah ini yang termasuk fungsi dari Session Initiation Protocol(SIP) adalah...
a. Merencanakan
b. Merakit
c. Memblokir
d. Memodifikasi
e. Menyalin
Jawaban: d
3. Media Gateway Control Protocol(MGCP) lebih sering digunakan untuk mengontrol...
a. Call message
b. Call waiting
c. Titik komunikasi diVoIp
d. Call bairing
e. Call saving
Jawaban: c
4.Protokol yang digunakan untuk mendeskripsikan sesi multimedia adalah...
a. Media Gateway Control Protocol(MEGACP)
b. Real Time Transport Protocol(RTP)
c. Session Description Protocol(SDP)
d. Analog Telepon Adapter(ATA)
e. Sistem Control Unit(SCU)
Jawaban: a
5. Guna mengatur apa yang harus dilakukan untuk melakukan panggilan (call) ke sebuah nomor tertentu diperlukan...
a. Autentifikasi
b. Dial plan
c. Enum
d. Pc
e. Linux
Jawaban: a
6. Protokol yang digunakan untuk inisiasi,modifikasi,dan terminasi sesi komunikasi VoIp yaitu...
a. Sip
b. Ip
c. H.323
d. Tcp/Ip
e. RTP
Jawaban: a
7. Pertukaran data anatar pengguna pada sesi multimedia bisa meliputi...
a. Suara,video,dan frekuensi
b. Suara,video,dan protokol
c. Suara,video,dan signal
d. Suara,video,dan virus
e. Suara,video,dan teks
Jawaban: e
8. Suatu alat yang bekerja pada jaringan VoIP disebut juga...
a. Softswitch
b. VoIP
c. Internet
d. Hub
e. PBX
Jawaban: a
9. Beberapa aplikasi tidak boleh melebihi dari persyaratan, yaitu 1-5% tergantung kepada layanannya yaitu nilai...
a. Delay Variation
b. Information Loss
c. Mean Opinion Score(MOS)
d. Echo Concelation
e. Post Dial Delay
Jawaban: b
10. Layanan dan aplikasi softswitch yang merupakan bagian jaringan yang berfungsi untuk memberikan fungsi-fungsi dari Operation System Support(OSS) yaitu...
a. Call control
b. Signaling plane
c. Service/Application plane
d. Transport plane
e. Management plane
Jawaban: e
11. Cara mengonfigurasi dial plan, yaitu dengan cara mengetik...
a. nano/etc/aterisk/extentions.conf
b. nano/etc/dialplan/extentions.conf
c. nano/etc/software/extentions.conf
d. nano/etc/config/extentions.conf
e. nano/etc/dial config/extentions.conf
Jawaban: a
12. Perintah "exten=>101,2, Hangup -->>"dapat dilakukan setelah menggunakan...
a. Hang Up
b. Setelah Hang Up dilakukan time out
c. Dial
d. VoIP
e.PBX
Jawaban: c
13. Context=default dalam konfigurasi server softswitch digunakan untuk perintah...
a. nama web server
b. nama context user
c. nama context standart
d. login password
e. default port untuk SIP
Jawaban: e
14. Salah satu perangkat dalam softswitch, yaitu...
a. Media Gateway Controller(MGC)
b. Ip Address
c. Control panel
d. Signal
e. Ups
Jawaban: a
15. Sebuah sistem atau perangkat yang memberi otorisasi pada lalu lintas jaringan komputer yang dianggap aman untuk melaluinya dan melakukan pencegahan terhadap jaringan yang tidak aman adalah...
a. dial up
b. Ip address
c. Dialplan
d. Firewall
e. Virus
Jawaban: d
16. Kriteria berikut yang dilakukan firewall dalam pemerolehan paket data atau tidak, kecuali...
a. Semua jaringan komunikasi melewati firewall
b. Alamat IP dari komputer sumber
c. Port Tcp/UDP sumber dari sumber
d. Alamat IP dari komputer tujuan
e. Port TCP/UDP tujuan data pada komputer tujuan
Jawaban: a
17. Manfaat firewall sebagai filter juga digunakan untuk...
a. Menjaga informasi rahasia
b. Memodifikasi paket data
c. Akurasi data
d. Ketersediaan sistem
e. Mencegah lalu lintas tertentu mengalir ke subnet jaringan
Jawaban: e
18. Yang bukan termasuk macam-macam teknologi dalam firewall dibawah ini yaitu...
a. Service Control
b. Direction Control
c. Control
d. User Control
e. Behavior Control
Jawaban: c
19. Dibawah ini yang termasuk kerugian menggunakan firewall yaitu...
a. firewall dapat menerapkan suatu kebijaksanaan sekuritas
b. firewall digunakan untuk membatasi penggunaan sumber daya informasi
c. firewall merupakan fokus dari segala keputusan sekuritas
d. firewall tidak dapat melindungi network
e. firewall dapat mencatat segala aktivitas yang berkaitan dengan alur data
Jawaban: d
20. Firewall terdiri atas beberapa komponen software yang terdiri atas sebuah bastion host dan dua router packet filtering yaitu...
a. Screened host firewall
b. Screened subnet firewall
c. Dual homed gateway firewall
d. Demilitarizes Zone(DMZ)
e. Packet-Filtering firewall
Jawaban: a
21. Ekstensi dan dial plan server dapat dianalogikan seperti PABX. Ekstensi adalah...
a. Server Voip
b. Receiver Voip
c. Client Voip
d. Sender Voip
e. Client/Server
Jawaban: c
22. Berikut yang bukan komponen yang membangun tahapan perintah extensions atau commond line adalah
a. Priority
b. Line
c. Context
d. Command
e. PBX
Jawaban: b
23. Yang membedakan interaksi dial plan dari satu grup dengan grup yang lain adalah..
a. Context
b. Paramater
c. Command
d. Ekstensions
e. PBX
Jawaban: a
24. Suatu ukuran yang harus diberikan kepada sebuah command adalah pengertian dari..
a. Parameter
b. Priority
c. Context
d. Ekstensions
Jawaban: a
25. Protokol yang digunakan untuk inisiasi, modifikasi, dan terminasi sesi komunikasi VoIP adalah..
a. H.323
b. TCP/IP
c. Megaco/H.248
d. SIP
e. IP
Jawaban: d
26. Suatu platform jaringan akses yang berfungsi sebagai gateway yang memberikan layanan triple play adalah..
a. Splitter
b. Distribution Point
c. Multi Service Access Node
d. Softswitch
e. Dialplan
Jawaban: c
27. Berikut yang termasuk kelebihan VoIP adalah..
a. Variasi penggunaan sambungan
b. Memungkinkan digabung dengan jaringan telepon lokal
c. Biaya mahal untuk sambungan langsung jarak jauh
d. Konfigurasi khusus
e. Tidak melindungi network
Jawaban: b
28. Nilai information loss untuk beberapa aplikasi tidak boleh melebihi dari persyaratan,yaitu
a. 1-5%
b. 1-10%
c. 3-5%
d. 1-4%
e. 2-5%
Jawaban: a
29. Yang bukan merupakan batas nilai perangkat dalam softswitch adalah..
a. Echo Cancelation
b. Information Loss
c. Cancel call waiting
d. One-Way delay
e. Post Dial Delay
Jawaban c
30. Fitur pada softswitch yang memungkinkan seorang pelanggan untuk mengadakan konferensi melalui telepon lebih dari dua orang,baik terminating call maupun originating call adalah..
a.Centrex
b. Call Waiting
c. Abbreviated Dialing
d. Conference call
e. Call forwading
Jawaban: d
31. Yang bukan tahap tahap konfigurasi pada sistem operasi Briker supaya bekerja dengan baik yaitu..
a. Konfigurasi trunk
b. Konfigurasi IP
c. Konfogurasi SIP account
d. Konfig video call
e. Konfig outbound routes
Jawaban: b
32. Berikut yang bukan Layanan dan aplikasi Softswitch adalah
a. Call control dan Signaling Plane
b. Service/Application Plane
c. Management Plane
d. Transport Plane
e. Briker
Jawaban: e
33. Hardware pada softswitch yang dikembangkan secara terpisah disebut..
a. MGC
b. MG
c. Access Gateway
d. MGCP
e. CLIR
Jawaban: b
34. Bag jaringan yang berfungsi untuk memberikan fungsi2 dari Operating System Support(OSS) adalah..
a. Transport Plane
b. Call Control dan Signaling Plane
c. Elastix
d. Management Plane
e. Apllication Plane
Jawaban: d
35. Yang bukan kriteria yang dilakukan firewall apakah memperbolehkan paket data mengalir atau tidak, yang bukan adalah..
a. Alamat ip dari komputer sumber
b. Port TCP/UDP sumber dari sumber m
c. Alamat ip dari komputer server
d. Informasi dari header yang disimpan dalam paket data
e. Port TCP/UDP tujuan data pada komputer tujuan
Jawaban : c
36. Salah satu manfaat firewall untuk mencegah pengguna berbagi file dan bermain main di jaringan adalah..
a. Sebagai filter
b. Sebagai akurasi data
c. Menjaga informasi rahasia
d. Memodifikasi paket data
e. Sebagai pelindung data
Jawaban : a
37. Sebuah metode firewall yang dikenal sebagi firewall dinamis adalah...
a. Packet Filtering
b. Inspeksi Stateful
c. Packet Akurasi data
d. NAT
e. Packet Dinamic
Jawaban : b
38. Firewall dalam jaringan komluter memiliki arsitekstur. Ada berapa arsitekstur itu?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 1
e. 6
Jawaban : b
39. Teknologi firewall yang berdasarkan arah dari berbagai permintaan terhadap layanan yang akan dikenali dan diizinkan melewati firewall disebut..
a. User control
b. Service Control
c. Behavior Control
d. Direction Control
e. Admin Control
Jawaban : d
40. Firewall banyak dipasang untuk FTP sehingga setiap lalu lintas data dikendalikan oleh firewall adalah salah satu fungsi firewall, yakni..
a. Sebagai pos keamanan jaringan
b. Mencatat aktivitas pengguna
c. Mencegah modifikasi data pihak lain
d. Memodifikasi paket data yang datang
e. Mencegah informasi berharga bocor tanpa sepengetahuan
Jawaban : e
Semoga bermanfaat :)
Tunggu postingan kami selanjutnya..
*Untuk hal-hal yang ingin ditanyakan bisa follow dan hubungi ig @ragildes_an
Terima kasih Telah membantu :D
BalasHapusThank you
BalasHapusnaise.
BalasHapusterima kasih banyak, sudah membantu, semoga murah rezkinya. amin
BalasHapus